Hi, Visitor V

Frequently Asked Questions

Temukan jawaban dari pertanyaan yang sering diajukan di bawah ini

About 16 results

Apakah yang dimaksud dengan istilah Posisi Horizontal?
Posisi yang memiliki grade yang sama dengan person grade yang anda miliki saat ini
Apakah yang dimaksud dengan istilah Posisi Vertical?
Posisi yang memiliki grade lebih tinggi dibanding person grade yang anda miliki saat ini
Ranking karyawan menunjukkan apa?
Ranking karyawan menunjukkan peringkat anda dibanding dengan karyawan lain pada aspirasi posisi yang sama yang dirutkan berdasarkan nilai EQS terbesar
Jumlah karyawan yang memilih posisi yg sama menunjukkan apa?
Adalah jumlah seluruh karyawan (termasuk anda) yang memilih aspirasi posisi yang sama dengan aspirasi yang anda pilih.
Kompetensi yang muncul saat memilih aspirasi individu menunjukkan apa?
Kompetensi yang muncul ketika anda memilih aspirasi posisi menunjukkan kepada anda agar anda miliki semua syarat kompetensi tersebut terlebih dahulu agar anda dapat mencapai posisi tersebut
Apakah yang dimaksud dengan kompetensi GAP?
adalah selisih antara kompetensi target aspirasi posisi yang anda pilih dikurangi kompetensi yang anda miliki saat ini

Login ke Akun Anda